BOGOR KOTA- Polresta Bogor Kota sedang melaksanakan kegiatan Operasi Mantap Praja.

operasi tersebut guna menjaga harkamtibmas Kota Bogor dalam menyambut pemilihan umum walikota Bogor.

personil Polresta Bogor Kota di turunkan di Kantor KPU