Bhabinkamtibmas Tanah Baru Hadiri Kegiatan Pemberian Makanan Bagi Balita Stunting
KOTA BOGOR – Bhabinkamtibmas Tanah Baru Polsek Bogor Utara Polresta Bogor Kota Polda Jabar bersama Babinsa hadiri undangan pemberian makanan bagi balita stunting melalui program Dapur Sehat Atasi Stunting (DASHAT) oleh kampung KB keluarga berkualitas Kelurahan Tanah Baru.
Hal itu sesuai dengan arahan Kapolresta Bogor Kota Kombes Bismo Teguh Prakoso.
“Pemberian makanan bagi balita stunting melalui program Dapur Sehat Atasi Stunting (DASHAT),” ucap Kapolsek Bogor Utara Kompol Puji Astono melalui Bhabinkamtibmas Tanah Baru, Kamis (22/8/2024).
Humas Polsek Bogor Utara Polresta Bogor Kota Polda Jabar.
Tinggalkan Balasan