TNI Polri Serta Unsur Kelurahan Ciparigi Laksanakan Monitoring Kegiatan Pembangunan TPT
KOTA BOGOR – Bhabinkamtibmas Ciparigi Polsek Bogor Utara Polresta Bogor Kota Polda Jabar melaksanakan monitoring kegiatan pembangunan Tembok Penahan Tanah (TPT) di sepanjang kali Cibuluh RT 5 RW 12 Ciparigi.
Hal itu sesuai dengan arahan Kapolresta Bogor Kota Kombes Bismo Teguh Prakoso.
“Monitoring giat pembangunan TPT (Tembok Penahan Tanah) atau turap di sepanjang kali Cibuluh yang di bangun sepanjang 14 meter dengan tinggi 2 meter,” ucap Kapolsek Bogor Utara Kompol Puji Astono melalui Bhbinkamtibmas Ciparigi, Selasa (8/8/2023).
Humas Polsek Bogor Utara Polresta Bogor Kota Polda Jabar

Tinggalkan Balasan